Monday, April 14, 2014

Tips Gandeng Teman Baru Saat Liburan

Saat memutuskan untuk berlibur seorang diri dengan rental mobil Semarang, tentu akan mendapatkan berbagai hal baru. Suasana, pengalaman, hingga teman baru, baik sepanjang perjalanan maupun selama di lokasi liburan.

Bertemu dan berkenalan dengan orang baru memang menyenangkan. Tapi sebaiknya jangan buru-buru merasa dekat. Jangan langsung percaya sepenuhnya. Bagaimanapun tetap harus waspada, untuk menghindari hal-hal yang sifatnya merugikan. Nah, agar liburan dengan sewa mobil Semarang bisa lancar dan sesuai harapan, simak trik ampuh untuk menggandeng teman baru saat liburan ini.

cari teman baru saat rental mobil semarang

Selektif
Boleh saja sih pilih-pilih teman, demi kebaikan dan keselamatan. Ungkapan umum tentang jangan menilai orang dari penampilannya, kali ini perlu diindahkan, selama rental mobil Semarang ini. Perlu cari tahu, apakah orang baru yang akan dijadikan teman itu wisatawan atau penduduk lokal. Tanyalah asal dan tujuannya tanpa terlihat curiga.

Skeptis
Sikap tidak mudah percaya ini menjadi penting. Meski dia menyenangkan dan supel, tetap saja dia orang baru. Terlebih lagi jika Anda adalah seorang perempuan. Cobalah atur ekspresi alami, tidak terkesan mencurigainya.

Berbagi Rencana
Boleh saja berbagi rencana/agenda wisata yang biasanya disebut itinerary. Jadwal ini biasanya dibuat sebelum berangkat dengan rental mobil Semarang. Berbagi ke teman baru? Mengapa tidak, silakan saja. Jika perlu saling bertukar. Melakukan beragam hal seru dan baru dengan orang baru pula tentu akan menyenangkan.

Tidak Selalu Harus Bareng
Selama berwisata tidak musti juga selalu bersama kemana-mana. Meskipun sudah merasa cocok dan akrab. Namun tidak menjadi masalah jika dia melakukannya dengan senang hati. Siapa tahu juga dia sedang ingin sendiri.

Bertukar Kontak
Mintalah nomor telepon, bisa juga akun social medianya. Ini bisa dilakukan selama berplesiran rental mobil Semarang atau saat menjelang berpisah. Siapa tahu di kesempatan lain bisa jalan-jalan bareng lagi, bersama rental mobil Semarang.

No comments:

Post a Comment